Saya akan berikan sedikit tutorial "Cara Mengaktifkan Panel Emoji Pada Windows 10"
Berikut adalah langkah-langkah nya.
- Buka Windows Run (WinKey + R), kemudian ketikan regedit untuk membuka Registry Editor.
- Kemudian buka path dibawah ini pada regedit
- Selanjutnya klik 2x pada key tersebut, lalu ganti valuenya dari 0 menjadi 1. Jika sudah klik OK untuk menyimpan valuenya.
- Close Registry Editor, lalu restart PC/Notebook anda.
- Setelah direstart, tampilkan panel emoji dengan cara “WinKey + .” atau “WinKey + ;”
- Selesai
Cukup sekian sedikit tutorial dari saya, semoga bermanfaat bagi kalian dan sampai jumpa dilain kesempatan.
Wassalamu'alaikum.
0 Comments:
Post a Comment