Konfigurasi IPIP Tunneling Protocol | MikroTik

Assalamu'alaikum WR.WB

A. Pendahuluan
Bismillahirrahmanirrahim, Pada kali ini saya akan mengimplementasikan hasil program kerja saya di BLC Telkom Klaten yaitu konfigurasi IPIP Tunnel pada MikroTik menggunakan 2 RouterBoard.
 
B. Pengertian
Implementasi tunneling IPIP pada MikroTik RouterOS adalah RFC 2003 compliant. Terowongan IPIP adalah protokol sederhana yang mengenkapsulasi paket IP di IP untuk membuat terowongan di antara dua router. Antarmuka terowongan IPIP muncul sebagai antarmuka di bawah daftar antarmuka. Banyak router, termasuk Cisco dan Linux, mendukung protokol ini. Protokol ini membuat beberapa skema jaringan memungkinkan.

C. Maksud Dan Tujuan
Menghubungkan 2 Router dengan IPIP Tunnel.

D. Alat Dan Bahan
  • 2 PC/Laptop
  • 2 RouterBoard
  • Winbox
E. Pembahasan
  1. Pada Router masing-masing silahkan koneksikan dengan satu jaringan baik wireless maupun wired.
  2. Tambahkan interface IP Tunnel dengan mengisikan IP Local dan Remote Address pada masing-masing Router.
    IPIP Tunnel Pada Router 1

    IPIP Tunnel Pada Router 2
  3. Tambahkan Routes dengan mengisikan IP Router lawan yang terhubung ke PC lawan dan gateway nya.
    IP Routes Pada Router 1

    IP Routes Pada Router 2
  4. Lalu coba PING ketiga IP Router dan PC teman.
    Test PING Pada Router 1

    Test PING Pada Router 2
  5. Coba PING dan remote menggunakan SSH pada Terminal Laptop.
    Test PING Pada Laptop 1

    Test SSH Pada Laptop 1

    Laptop 1 Berhasil Remote Router 2

    Test PING Pada Laptop 2
    Test SSH Pada Laptop 2
    Laptop 2 Berhasil Remote Router 1
  6. Selesai.
F. Kesimpulan
Dengan menggunakan IPIP Tunnel kita dapat terkoneksi dan me-remote router lain tanpa menambahkan Bridge (berbeda dengan EoIP).

G. Referensi
-

Dicukupkan sekian untuk artikel ini, mohon maaf bila ada kesalahan dalam penulisan artikel ini, Terimakasih.
Wassalamu'alaikum WR.WB

 

Share:

0 Comments:

Post a Comment

Followers

Total Pageviews

Translate